Download ebook Air Dalam Perspektif Al-Qur'an dan Sains

 Tafsir Ilmi: 11

Air Dalam Perspektif Al-Qur'an dan Sains




Allah menciptakan segala sesuatu dengan ke-mahabesaranNya. Salah satu tanda kekuasan-Nya adalah penciptaan air yang memberi manfaat bagi kehidupan makhluk hidup di muka bumi. Air dalam Bahasa Arab disebut “al-maa”. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui makna air dalam Al-Qur’an dalam perspektif sains. 

Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan dengan menggunakan metode tafsir tematik, yaitu mengumpulkan bacaan yang berbicara tentang panca indera manusia, menentukan topik dan melakukan analisis dengan tafsir tahlili, dan menarik kesimpulan. 

Adapun hasilnya adalah air merupakan molekul yang diekspresikan dalam simbol kimiawi H2O, terdiri dari dua atom hidrogen dan satu atom oksigen. Kata الماء, Al-Qur’an banyak menyinggung segala hal yang berkenaan dengan air melalui kata-kata  lain yang senada, seperti kata الانهر   (sungai), ا البحر  (laut), العيون (sumber mata air), سحاب (awan), المطر(air hujan) dan lain sebagainya. Jumlah penyebutan (الماء  ) dalam bentuk  ma’rifat sebanyak 21 kali, sedangkan dalam bentuk  nakirah sebanyak 41  kali,  sehingga  total  jumlahnya  mencapai  62  kali penyebutan.



https://archive.org/download/etaoin/DURUSUL%20AROBIYYAH%203.pdf


Daftar ebook lainnya


Ucapan terima kasih kepada Yth Ustadz Tedi Sobandi, yg telah menscan kitab-kitab ini.