Download ebook Panduan Durusul Lughah al-Arabiyyah 2

 

Panduan Durusul Lughah al-Arabiyyah 2



Alhamdulillah, atas kemudahan dari Allah, terjemahan dari panduan Durusul Lughah alArabiyyah jilid 2 dapat kami persembahkan kepada pembaca yang budiman. Panduan ini terdiri dari tiga bagian, yaitu penjelasan kaidah-kaidah yang digunakan dalam setiap bab pelajaran pada buku aslinya, arti perintah dalam latiah pada setiap bab, dan daftar kata atau istilah yang baru. Dalam panduan ini juga mulai diperkenalkan kepada beberapa ungkapan Bahasa Arab yang digunakan dalam bacaan.

Agar penggunaan buku Durusul Lughah lebih efektif, berikut beberapa tips yang dapat anda lakukan:

  1. Membaca terlebih dahulu percakapan atau bahan bacaan pada setiap bab pelajaran..
  2. Mempelajari kaidah-kaidah yang digunakan dengan merujuk kepada Panduan, kemudian menganalisa pola penggunaan tata bahasa (gramatical analysis) dalam bacaan berdasarkan kaidah yang telah dipelajari.
  3. Mengerjakan setiap latihan. Disarankan untuk memiliki kunci jawaban untuk mengecek pemahaman terhadapa setiap pembahasan, yang dapat diketahui dengan melihat jumlah dan jenis kesalahan yang dilakukan dalam setiap latihan.

Jazakumullah khairan kepada berbagai pihak yang telah membantu terealisasinya buku Panduan ini. Semoga Allah menjadikannya, bagi kami dan antum, sebagai tabungan di akhirat kelak.


https://archive.org/download/etaoin/DURUSUL%20AROBIYYAH%202.pdf


Daftar ebook lainnya


Ucapan terima kasih kepada Yth Ustadz Tedi Sobandi, yg telah menscan kitab-kitab ini.